Rabu, 18 April 2018

92. Surat Al Lail ( Malam)

Surat Al Lail terdiri atas 21 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyah diturunkan sesudah sulat Al A'laa. Surat ini dinamai "Al Lail" (Malam) diambil dari perkataan Al Lail yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

Pokok-pokok isinya:
Usaha manusia itu berlainan, karena itu balasannya berlainan pula; orang yang suka berderma, pertaqwa dan membernarkan adanya pahala yang baik dimudahkan Allah baginya melakukan kebaikan yang membawa kebahagiaan di akhirat, tetapi orang yang dimudahkan Allah baginya melakukan kejahatan-kejahatan yang membawa kesengsaraan akhirat, harta benda tidak akan memberi manfaat kepadanya; orang yang bakhil merasa dirinya cukup dan mendustakan adanya pahala baik.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

30. AR RUM (Bangsa Rumawi)

Surat Ar Rum terdiri dari 60 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyyah diturunkan sesudah surat Al Insyiqaq. Dinamakan Ar Rum karena pad...